Liputan6.com, Jakarta Banyak yang mengakui, saat hamil aura seorang wanita lebih keluar. Pregnancy glow, istilahnya. Namun, tidak sedikit pula juga yang tidak percaya diri karena bingung dengan pakaian yang dipakai.
Saat hamil, tubuh tentu lebih besar. Bagian perut yang lebih besar juga mungkin berpengaruh terhadap pemilihan pakaian.
Apalagi saat ingin mengenakan modest wear yang biasanya longgar yang lebar. Bagaimana tipsnya?
Hijabpedia memberikan inspirasi bagi Anda ibu hamil yang ingin tetap tampil cantik dengan hijab. Terutama saat Ramadan dimana saat yang tepat untuk tampil mengesankan dengan hijab.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/lifestyle/read/3541552/hamil-memukau-dengan-hijab-selama-ramadan
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
FOTO: Warna-warni Mural Betawi di Kampung Pitung1/7Aktivitas warga di dekat mural Betawi di Kampung Pitung, Marunda, Jakarta, Senin (2/7). Dibuatnya… Read More...
3 Zodiak Ini Lebih Suka Melakukan Banyak Hal Sendirian Jakarta Manusia adalah makhluk sosial. Meski demikian, bukan berarti manusia nggak butuh untuk send… Read More...
Trik Gunakan Kalung Bertumpuk Layaknya Seorang AhliLiputan6.com, Jakarta Dalam dunia fashion, tak ada aturan bagaimana baku yang mengatur seseorang dal… Read More...
Tergolong Mandiri, 5 Zodiak Ini Lakukan Semuanya SendiriSama halnya dengan Sagittarius, Aquarius pun lebih suka sendiri ketika menjelajah alam, backpacking,… Read More...
Catat, Tempat Wisata Anak Seru di Jabodetabek!Liputan6.com, Jakarta Liburan sekolah masih berlangsung hingga lebih kurang dua minggu lagi. Jika be… Read More...
0 Response to "Hamil Memukau dengan Hijab Selama Ramadan"
Post a Comment