Search

Spaghetti Bumbu Tomat, Menu Praktis dan Lezat di Bulan Ramadan

1. Rebus spaghetti selama 7 menit lalu angkat dan tiriskan.

2. Tumis bumbu hingga harum dengan sedikit minyak.

3. Masukkan sosis, setelah setengah matang tambahkan saus dan air. Masak hingga matang.

4. Matikan api. Tambahkan garam, gula, masukkan spaghetti lalu aduk rata. Spaghetti dengan resep sederhana siap disantap untuk menu berbuka hari ini.

Penulis: Henry

Sumber: Bintang.com

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/lifestyle/read/3557255/spaghetti-bumbu-tomat-menu-praktis-dan-lezat-di-bulan-ramadan

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Spaghetti Bumbu Tomat, Menu Praktis dan Lezat di Bulan Ramadan"

Post a Comment

Powered by Blogger.